Wednesday , 6 December 2023

Tag Archives: datangkan

Pelita Air datangkan armada ke 9 siap layani penumpang

Jakarta (MASGUN) – PT Pelita Air Service (Pelita Air) kembali menambah armada baru pesawat jenis Airbus A320 guna meningkatkan pelayanan terhadap penumpang sekaligus konektivitas wilayah udara Indonesia. Direktur Utama Pelita Air Dendy Kurniawan mengatakan bahwa pesawat ini adalah pesawat ke-9 dari 11 yang sudah dipesan untuk tahun 2023. Pesawat yang ke-10 dan ke-11 akan tiba di minggu ke-4 November 2023. …

Read More »

Gubernur: “Beautiful West Sumatera” datangkan 6,9 juta turis

Jakarta (MASGUN) – Gubernur Provinsi Sumatera Barat Mahyeldi mengungkapkan kunjungan wisatawan ke Sumatera Barat (Sumbar) melalui Program “Visit Beautiful West Sumatera” mencapai 6,9 juta wisatawan pada pertengahan tahun 2023. “Alhamdulillah memang kita sudah melaksanakan kegiatan Visit Beautiful West Sumatera pada tahun ini, mengalami peningkatan wisatawan luar biasa. Alhamdulillah pada pertengahan tahun ini tercatat kunjungan wisatawan telah mencapai 6,9 juta orang,” …

Read More »

Risma datangkan 34 trail listrik atasi masalah transportasi di Papua

MASGUN – Kementerian Sosial mendatangkan 34 motor listrik jenis trail hasil pengembangan bersama Institut Teknologi Telkom Surabaya (ITTS) di Papua, Rabu (13/9). Menteri Sosial Tri Rismaharini mengatakan puluhan motor tersebut akan disalurkan ke Yahukimo, Puncak Jaya serta Tolikara, daerah yang tergolong sulit untuk dilalui kendaraan yang mengangkut bahan logistik. (Pradanna Putra Tampi/Satrio Giri Marwanto/Gracia Simanjuntak)

Read More »